Minggu, 22 Juli 2012

TUGAS CAPASKA UNTUK HARI SELASA, 24 JULI 2012



  1. membuat tulisan mengenai kesan-kesan pada saat wisata kyai langgeng, didalamnya harus menceritakan tentang makna-makna dari game yang telah diberikan (Pos Game) ditulis minimal 3 hal folio dan ditulis tangan. Tulisan diberi garis tepi kiri dan kanan maksimal 0,5 cm, dan tulisan harus rata kiri dan kanan (justify).   
  2. Bagi yang tidak hadir pada saat wisata kyai langgeng menceritakan hal-hal yang dilakukan dari saat bangun tidur sampai dengan tidur malam kembali pada  hari saat wisata kyai langgeng tersebut. dituliskan minimal 3 hal folio. 
  3.  Membuat tulisan mengenai refleksi dan evaluasi diri capaska dalam mengikuti rangkaian Puslatda hingga kegiatan wisata ke Kyai Langgeng kemarin. Apa yang harus dicapai? Apa yang sudah dicapai? Apa yang belum dicapai? Apa kekurangan-kekurangan diri dan kesalahan-kesalahan yang telah diperbuat hingga kegiatan Wisata pada hari Minggu, 22 Juli 2012 yang lalu? Adakah niat untuk memperbaiki? Jika ada, apa saja yang akan dilakukan untuk dapat memperbaiki diri?
    (ditulis tangan, minimal 2 halaman folio, ukuran huruf standar, menggunakan 1 spasi / single)

    NB: Tulisan diberi garis tepi kiri dan kanan maksimal 0,5 cm, dan tulisan harus rata kiri dan kanan (justify).